Real Madrid unggul dalam perburuan untuk merekrut Endrick dengan Barcelona dan PSG juga menunjukkan minatnya kepada Endrick yang sudah mencetakkan tiga gol dalam tujuh penampilannya bersama Palmeiras.
Endrick belum diberitahu tentang kemungkinan kesepakatan bersama Real Madrid. Sebagaimana sebagian dari Skuad Real Madrid tengah melakukan perjalan ke Qatar untuk Piala Dunia 2022.
Jika transfer tersebut diwujudkan , Palmeiras akan mendapatkan dana sebesar €60 juta bebas pajak dari penjualan jasa Endrick karena Real Madrid telah setuju untuk membayar €12 juta sebagai pajak transaksi.
Baca Juga : Danilo & Nuno Mendes Tak Bisa Perkuat Portugal Lagi Di Sisa Piala Dunia 2022
Add Comment