Close
Manchester United Layangkan Penawaran Menakjubkan Untuk Datangkan Joao Felix

Secara mengejutkan , Manchester United rupanya mencoba melayangkan penawaran menakjubkan untuk Atletico Madrid terkait transfer Joao Felix di musim panas ini.

Kabarnya , Atletico Madrid menolak mentah-mentah tawaran dari Manchester United senilai €135 juta untuk melepas Joao Felix pada musim panas ini.

CEO Atletico Madrid , Miguel Angel Gil Marin tanpa ragu langsung menepis penawaran menakjubkan itu . Baginya , Felix adalah salah satu pemain berharga milik Atletico Madrid saat ini.

Tawaran sebesar €135 juta dari Manchester United jelas lebih besar dari yang dibayangkan oleh Atletico Madrid ketika mereka mendatangkan sang pemain dari Benfica pada musim panas 2019 silam.

Gil Marin optimis bahwa Felix akan menjadi pemain terbaik di dunia yang membawa Nama Atletico Madrid berjaya di kanca domestik maupun di Dunia.

Penawaran besar tersebut datang sehari setelah Atletico Madrid siap menjalani pertandingan uji coba melawan Manchester United. Pada pertandingan tersebut , Felix berhasil mengamankan gol kemenangan dan sang pemain juga menyadari adanya minat besar dari pihak Manchester United.

Felix juga mengamankan sebanyak 35 penampilan di seluruh kompetisi pada musim lalu, Dimana sang pemain berhasil mengamankan 10 gol untuk Sassuolo.

Baca Juga : Domenico Berardi Resmi Perpanjang Kontraknya Bersama Sassuolo

Add Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *